Bagaimana cara Membuat Bread Pudding With Vanilla Sauce yang Cepat

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Bread Pudding With Vanilla Sauce.

Bread Pudding With Vanilla Sauce


Kamu dapat dengan mudah membuat Bread Pudding With Vanilla Sauce menggunakan 15 bahan dan 8 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Bread Pudding With Vanilla Sauce :

Langkah-langkah untuk membuat Bread Pudding With Vanilla Sauce :

  1. Potong2 roti. Lalu susun ke dalam loyang..
  2. Masukkan susu dan butter ke dalam panci. Lalu masak dengan api kecil sampai butter meleleh. Aduk2 sampai tercampur. Matikan api..
  3. Siapkan wadah. Masukkan gula, telur, dan vanilla essence. Kocok pakai wisk hingga tercampur rata. Kemudian masukkan ke dalam susu tadi sambil diaduk2 agar tercampur rata. Masak lagi dengan api kecil sambil terus diaduk dengan cepat. Tunggu hingga masak..
  4. Kemudian tuangkan ke dalam loyang rotinya. Tekan2 rotinya biar bisa terendam rata dengan susunya. Lalu letak topping sesuai selera. Disini saya pakai topping oreo cruch dan chocochips..
  5. Panaskan dulu oven. Lalu panggang roti dengan suhu 150 derajat api atas bawah, selama kira2 45 menit. Cek kematangan pakai tusuk gigi. Kalau dah gak ada yg nempel berarti sudah matang..
  6. BUAT SAUCE. Panaskan susu cair dengan api kecil sampai berbuih di pinggir2nya..
  7. Kocok kuning telur, gula, & vanilla essence. Kemudian masukkan dalam susunya. Aduk cepat dengan api kecil sampai tercampur rata. Kemudian kalau sudah mendidih masukkan tepung maizena yg sudah dicairkan dulu dengan air. Aduk hingga kental..
  8. Kemudian tuang ke dalam wadah dan siap disajikan dengan rotinya. Cara tuangnya sambil disaring ya, jadi tidak akan ada yg menggumpal. Selamat mencoba 😋..