Resep Membuat Setup Roti Tawar yang Cepat Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Setup Roti Tawar.

Setup Roti Tawar


Kamu dapat dengan mudah membuat Setup Roti Tawar menggunakan 8 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Setup Roti Tawar :

Langkah-langkah untuk membuat Setup Roti Tawar :

  1. Siapkan wadah plastik berbentuk kotak, tata roti tawar di setiap wadah, cukup selembar dulu.
  2. Campurkan susu cair, santan, SKM, dan gula pasir didalam panci, masak dengan api sedang sambil terus d aduk. Tambahkan sedikit garam, koreksi rasa. Jika sudah mulai mendidih masukkan tepung maizena yang sudah d larutkan dalam air. Aduk terus hingga semua tercampur merata, kemudian angkat.
  3. Siramkan vla ke roti tawar yang sudah d tata, kemudian tambahakan roti tawar lagi d atasnya, siram lagi dengan vla hingga roti tawar terendam.
  4. Berikan taburan topping sesuai selera d atas setup roti, bisa langsung dimakan. Atau masukkan kulkas dulu, karena lebih enak disajikan dingin. Selamat mencoba 😊🤗.